Serahkan pada Ahlinya
Metaverse masih menjadi topik perbincangan menarik hingga saat ini dan sepertinya akan terus berlanjut di masa mendatang. Marketeers sudah mengupas metaverse dalam sajian berjudul Metaverse, Anyone? pada edisi Februari 2022. Pada edisi tersebut juga membahas berbagai tren lain yang masih bersinggungan dengan metaverse.
Eksplorasi pada fungsi dan manfaat dari teknologi baru ini terus berlangsung. Menggali lebih jauh bagaimana metaverse bisa membantu atau setidaknya memberi nilai tambah pada berbagai lini bisnis. Sebab, metaverse diprediksi mampu menawarkan banyak aktivitas virtual dengan pengalaman layaknya dunia nyata dan akan memengaruhi perkembangan ekonomi digital.
Berbagai merek mulai berlomba untuk membuktikan siapa yang lebih cepat atau mampu mengimplementasikan metaverse. Pada dasarnya, bukan hanya menjadi yang tercepat, tapi untuk mengukuhkan merek mana yang paling sukses menggunakan metaverse yang memberi benefit bagi mer
MarketeersMAX
Anda harus berlangganan lebih dulu untuk mengakses semua konten premium ini. Apabila Anda sudah berlangganan, silakan klik tombol Login.