Tingkatkan Efisiensi dan Pendapatan
Desain UI (user interface) dan UX (user experience) menjadi elemen penting bagi merek. Terutama merek yang sudah dan akan memulai proses digitalisasi produk dan layanan. Desain UI dan UX tak semata hanya menarik konsumen baru, namun berkontribusi terhadap pemasukan.
Secara sederhana, desain UI dan UX dapat dimengerti sebagai proses pembuatan tampilan dan interaksi suatu produk digital, seperti aplikasi atau website. Tujuannya, untuk membuat pengguna merasa nyaman dan mudah melakukan navigasi melalui produk tersebut. Sebab, kemudahan dan kenyamanan penggunaan aplikasi dan website menjadi rumus umum dalam mempertahankan sekaligus menarik konsumen.
MarketeersMAX
Anda harus berlangganan lebih dulu untuk mengakses semua konten premium ini. Apabila Anda sudah berlangganan, silakan klik tombol Login.