Tetap Harus Inovatif
Ilustrasi: Madeline

Tetap Harus Inovatif

Teknologi memainkan peranan penting dalam memberi kebaruan dalam omnichannel marketing di bidang fesyen dan kecantikan. Layanan di customer path bisa lebih personal dan imersif.

OlehDyandramitha Alessandrina

Saat ini, semakin banyak merek, terutama di industri fesyen dan kecantikan yang lahir di dunia digital, memperluas kehadiran mereka dengan membuka toko fisik. Oleh sebab itu, sekadar mengadopsi strategi omnichannel marketing saja tidak lagi cukup. Pemain di industri ini perlu menerapkan strategi omnichannel marketing yang lebih inovatif.

Menurut survei Digiday dan BigCommerce pada April 2024, berbagai taktik dalam strategi omnichannel telah digunakan oleh merek fesyen dan kecantikan, Survei menunjukkan bahwa automasi email/SMS (90%) adalah taktik paling populer, diikuti oleh augmented reality (AR) untuk virtual try-on dan sizing tools (69%) (Grafik 1).

Image or Photo Marketeers Max

Teknologi rekomendasi produk berbasis AI (68%) juga digunakan untuk menawarkan produk sesuai preferensi dan riwayat belanja pelanggan. Selain itu, segmentasi audiens (66%) dan program loyalitas (61%) jug

0

MarketeersMAX

Anda harus berlangganan lebih dulu untuk mengakses semua konten premium ini. Apabila Anda sudah berlangganan, silakan klik tombol Login.