Kopi Darat Bersama Pelanggan

Kopi Darat Bersama Pelanggan

Di era digital seperti sekarang, berkomunikasi dengan pelanggan sangatlah mudah. Pemasar dengan konsumen bahkan tidak perlu bertemu secara langsung untuk membangun keakraban. Di mana kontak pelanggan pribadi telah memiliki arti khusus di era digital. Meskipun demikian, proses di baliknya harus tetap dirancang agar efisien dan menyenangkan.

Selain itu, perjumpaan tatap muka dengan pelanggan tetap dibutuhkan. Tidak semua pengalaman dan relasi bisa dibangun melalui platform digital. Oleh karena itu, relasi dengan pelanggan bisa dibangun dan diperkuat dengan pertemuan offline atau istilah populernya kopi darat. Obrolan langsung juga membantu pemasar menciptakan hubungan pribadi tersebut.

0

MarketeersMAX

Anda harus berlangganan lebih dulu untuk mengakses semua konten premium ini. Apabila Anda sudah berlangganan, silakan klik tombol Login.