Collaboration
50 IDEAS FOR CONVERTING SERVICE TO SALES

Collaboration

Kolaborasi antarmerek bukan menjadi hal yang tabu untuk dijalankan, sekalipun produk ataupun layanan mungkin sejenis. Pasalnya, banyak orang melihat merek dari nilai-nilai yang mereka punya dalam berbisnis.

Misalnya saja, dua brand fashion melakukan kolaborasi untuk sebuah kampanye sosial dengan menghasilkan produk ramah lingkungan. Kolaborasi ini berpeluang menghasilkan buzz sehingga meningkatkan brand awareness bagi kedua merek.

Kolaborasi lain antarmerek bisa berupa dengan pertukaran produk atau layanan. Langkah ini sering dilakukan oleh Telkomsel yang menghadirkan berbagai layanan eksklusif, seperti bersama platform over the top (OTT) Bioskop Online, atau bersama JKT48, dan lainnya.

Apa pun jenisnya, kolaborasi berpeluang membawa dua kekuatan dari masing-masing pihak hingga menjadi lebih besar peluang terjualnya.

0

MarketeersMAX

Anda harus berlangganan lebih dulu untuk mengakses semua konten premium ini. Apabila Anda sudah berlangganan, silakan klik tombol Login.